Cara Menghilangkan Virus Shortcut | Ilmu Komputer

Komputer anda pernah terkena Virus Shortcut ? bagaimana cara anda menghilangkannya ?
Dulu waktu saya belum tau cara menghilangkan virus yang membuat dongkol satu ini, saya langsung install ulang dan format flashdisk saya. Sungguh merepotkan...
Tapi sekarang saya sudah tau cara menghilangkan virus bandel ini dan cara mencegah virus ini masuk ke komputer.


Ikuti Tips saya untuk mencegah dan menghilangkan virus shortcut.
1. Install USB Vaccine di komputer anda. Kalau tidak ada softwarenya bisa anda download disini.

2. Install PCMav 5.3 Valhalla. Kalau tidak ada download disini.
3. Setelah semua terinstall di komputer anda, apabila anda mencolokkan Flashdisk jangan langsung dibuka, tunggu keterangan usb vaccine yang bekerja mematikan autorun flashdisk agar virus tidak masuk ke komputer anda.
4. Terakhir anda tinggal bantai tuh virus dengan PCMav 5.3 Valhalla.

Gampang kan ?
Itu cara saya mengatasi virus shortcut.
Semoga bermanfaat, terimakasih :D Description: Cara Menghilangkan Virus Shortcut | Ilmu Komputer Rating: 5 Reviewer: Unknown ItemReviewed: Cara Menghilangkan Virus Shortcut | Ilmu Komputer

7 comments:

Anonim mengatakan...

kiss back sob...

celengan mengatakan...

real cis cek it

Jejaring Kimia mengatakan...

Virus ini emang nyebelin gan, sy biasa nyebutny virus 4 sekawan..

ok kan, sundulannya sukses..

Brother Network Community mengatakan...

blog walking... visit me back.
btw... guest bookx nggak ada yah?

AcerNoval mengatakan...

waah bener nih virus ini :)

Ap-DBK mengatakan...

goog info gan. . . Emang virus yang satu ini kadang bikin kesel juga. . .

Dunia Maya mengatakan...

dunia maya : ok bang kunjungan di balas .... numpang acak2 y ...

Posting Komentar